Pemimpin Iran Sebut As Tanggung Jawab Atas Perang di Ukraina

PHR News.id- Pemimpin Tertinggi Negara Iran, Ebrahim Raisi mengatakan Amerika serikat bertanggung jawab atas perang di ukraina saat menggelar konferensi pers melalui televisi Iran, Rabu, (02/03/2022).

“Amerikalah yang menyebabkan Ukraina melakukan ini dengan mencampuri urusan dalam negri Negara itu, memicuh protes terhadap pemerintah dan gerakan belduru dan kudeta warna,” ungkapnya dalam pidato yang diterjemahkan phrnews.id kedalam bahasa indaonesia

Salah satu pemimpin dunia ini berkomentar yang di siarkan langsung oleh televisi Negara Iran bahwa negaranya menentang perang dan kehancuran di manapun dunia ini.

Dirinya menambahkan bahwa pemerintah Iran tidak mengecam tindakan invansi rusia namun tetapi berulang kali, Ia menyeruhkan di akhirinya perang dan dapat memberikan solusi politik perdamaian.

Diketahui konvoi tank rusia dan kendaraaan lain sekitar 10 mil mengancam ibu kota ukraina pada hari ke enam setelah serangan rusia.

Bahkan rusia menintensifkan penembakan terbesar di kedua Negara itu. Saat ini Rusia telah mendapatkan hukuman ekonomi oleh Negara barat sehingga mata uangnya jatuh. (PHR-01/Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.